Baiklah saya akan memberikan sebuah tips mengatasi mual akibat penyakit maag
Pertama : Siapkan daun papaya(yang tdk berbuah alias daun papaya laki-laki yang kurang lebih tinggi nya 1 meter)
Langkah langkah yang harus di perhatikan
1.Ambil daun papaya yang tidak terlalu muda dan tidak terlalu tua
2.Cuci bersih daun papaya
3.Blender atau parut daun papaya,campur dengan 5 ml/1 jari
4.Saring air dari ampas daun papaya kemudian di minum
Hal hal yang harus diperhatikan
•Gunakan air hangat
•Jangan memakan makanan yang pedas & asam
•Makan nasi yang tekstur nya lebih lembut/bubur
•Selalu minum air hangat agar tidak mual
•Hindari stress
-Semoga bermanfaat-
Tidak ada komentar:
Posting Komentar